Keunggulan
Pembinaan Pengawas K3 Industri Migas

Pengakuan Kompetensi

Sertifikasi BNSP diakui secara nasional dan membuktikan bahwa pemegang sertifikat memiliki kompetensi dan pengetahuan yang memadai di bidang K3 Migas.

Peluang Karir yang Lebih Baik

Dengan sertifikasi ini, peluang untuk berkarir di industri migas lebih tinggi, karena banyak perusahaan mencari tenaga kerja yang tersertifikasi.

Pengembangan Profesional

Mendorong pengembangan profesional dan pembelajaran terus-menerus dalam bidang K3 Migas, sehingga pemegang sertifikat selalu up-to-date di industri ini.

Device
  • Bagaimana cara mengikuti Pembinaan Pengawas K3 Industri Migas?

    Apa saja persyaratannya ?

    Scan Ijazah (min. SMA/SMK/Sederajat)

    Berkas dilampirkan dalam bentuk softfile ijazah asli atau fotokopi berlegalisir, bukan Surat Keterangan Lulus (SKL).

    Scan Kartu Tanda Penduduk (KTP)

    Berkas dilampirkan dalam bentuk softfile KTP asli

    Pas Foto Berlatangbelakang Merah

    Berkas dilampirkan dalam bentuk softfile foto berpakaian formal dan rapi

    Daftar Riwayat Hidup

    Berkas dilampirkan dalam bentuk softfile yang berfungsi menjelaskan identitas diri seseorang, utamanya berkaitan dengan identitas singkat, riwayat pendidikan, dan lain sebagainya.

    Surat Pengalaman Kerja

    Berkas ini bersifat opsional, jika memiliki pengalaman kerja dibidang sesuai dengan skema sertifikasi K3 Migas

    Device

Fasilitas yang di dapatkan

Sertifikat

Sertifikat dan Kartu Kompetensi Pengawas K3 Industri Migas yang diterbitkan oleh Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP).

Kemeja Eksklusif

Kemeja eksklusif Narada berwarna merah bertuliskan "AHLI K3"

Backpack

Ransel eksklusif Narada untuk peserta pembinaan

Key Chain

Gantungan kunci eksklusif Narada

Ikuti Pembinaan Pengawas K3 Industri Migas

Galeri Pelatihan

Image

Pembinaan Pengawas K3 Industri Migas sertifikasi BNSP bisa diikuti oleh tamatan SMA/SMK/MA/Sederajat.

Mohon maaf kak, karena syarat utama untuk mengikuti Pembinaan Pengawas K3 Industri Migas adalah melampirkan ijazah, jadi kakak harus menunggu ijazah kakak terbit terlebih dahulu. Mungkin kakak bisa mengikuti training awareness terlebih dahulu, sampai ijazah kakak terbit.

Pembinaan ini bisa diikuti oleh freshgraduate atau seseorang yang belum memiliki pengalaman kerja di bidang K3 sekalipun, karena Anda akan dibimbing dan diberikan pelatihan sebelum ujian kompetensi dilakukan.

Untuk saat ini kami belum ada penyaluran kerja secara langsung, namun kami memiliki group alumni Narada yang aktif dalam menginformasikan lowongan kerja terbaru serta sebagai wadah para alumni untuk menambah koneksi untuk bisa bekerja di sebuah perusahaan.

Sertifikat Pengawas K3 Industri Migas yang diterbitkan oleh BNSP dengan estimasi terbit 1-2 bulan dari peserta dinyatakan kompeten pada ujian pembinaan pengawas k3 industri migas. Namun kami akan memberikan surat keterangan sebagai pengganti sertifikat  pengawas k3 industri migas sampai sertifikat diterbitkan.

Untuk saat ini kami belum ada penyaluran kerja secara langsung, namun kami memiliki group alumni Narada yang aktif dalam menginformasikan lowongan kerja terbaru serta sebagai wadah para alumni untuk menambah koneksi untuk bisa bekerja di sebuah perusahaan.

Jika Sertifikat  pengawas k3 industri migas dari BNSP sudah terbit, kami akan memberikan softfile terlebih dahulu, baru akan kami kirimkan hardfilenya ke alamat masing-masing peserta.

Sertifikat Pengawas K3 Industri Migas BNSP berlaku selama 3 tahun, perlu dilakukan perpanjangan dengan mengikuti ujian kompetensi kembali.

Sertifikat internal dan berkas lainnya (kecuali sertifikat  pengawas k3 industri migas BNSP) akan dikirimkan satu minggu setelah pelatihan selesai.

Untuk Sertifikasi BNSP tidak ada PKL atau kunjungan ke perusahaan, sesuai dengan SKKNI yang digunakan. Praktik dilakukan dengan kegiatan pengenalan alat peraga ataupun pengisian formulir-formulir yang dibutuhkan sesuai dengan skema yang diambil melalui workshop. 

Biaya Pelatihan

3,2 Jt

ONLINE

  • Live Zoom Meeting - 3 Hari
  • Sertifikat Pengawas K3 Industri Migas BNSP
  • Kartu Kompetensi Pengawas K3 Industri Migas LSP
  • Surat Keterangan dari Narada
  • Softfile Kumpulan Undang-undang
  • Softfile Materi Pelatihan
  • Fasilitas Eksklusif Narada
  • Subsidi Ongkos Pengiriman
  • Join Grup Alumni Narada
  • Free Training Awareness HSE (Khusus Paket 2)
  • 14 Sertifikat Awareness HSE (Khusus Paket 2)
Order Now

Hallo !

Silahkan hubungi kami.

Marketing Nira Sekar
6281392457755
PT Narada Katiga Nusantara
Hai, apakah membutuhkan informasi?
×
 Membutuhkan informasi?